Tumpal Pangihutan Situmorang’s research while affiliated with Satya Wacana Christian University and other places

What is this page?


This page lists works of an author who doesn't have a ResearchGate profile or hasn't added the works to their profile yet. It is automatically generated from public (personal) data to further our legitimate goal of comprehensive and accurate scientific recordkeeping. If you are this author and want this page removed, please let us know.

Publications (17)


Figure 1. Research framework.
Measurement validity and reliability.
Driving marketing performance through market-based innovation capability: Resource advantage theory of competition
  • Article
  • Full-text available

December 2024

·

17 Reads

Journal of Infrastructure Policy and Development

Tumpal P. Situmorang

·

·

Errie Margery

·

[...]

·

Elia Ardyan

Using the Resource Advantage Theory approach, this research aims to examine the gap between entrepreneurial opportunities and marketing performance, with market-based innovation capability acting as a mediating variable. The data collection method used non-probability sampling with a purposive sampling technique. The data that was eligible to be processed were 250 respondents. Hypothesis testing was used using the AMOS application. The research results show that market-based innovation capability can improve marketing performance as a mediating variable. In addition, market penetration strength can also improve marketing performance. As a strategic variable, market-based innovation capability (MBIC) converts entrepreneurial opportunities into competitive advantages relevant to market needs. In addition, business actors become more adaptive and responsive to market dynamics, increasing competitiveness sustainably. MBIC, rooted in the Resource Advantage Theory of competition, contributes to developing market-based innovation strategies in the UMKM sector.

Download

Reputasi Toko, Kepercayaan Konsumen dan Harga terhadap Keputusan Pembelian (Studi pada Online Shop Bls Shop2 di Kota Waingapu)

July 2024

·

62 Reads

Jurnal Minfo Polgan

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh reputasi toko, kepercayaan konsumen, dan harga terhadap keputusan pembelian. Variabel independen pada penelitian ini adalah reputasi toko, kepercayaan konsumen dan harga, sedangkan variable dependen pada penelitian ini adalah keputusan pembelian. Populasi data yang diteliti adalah konsumen di Bls Shop2 Waingapu. Teknik analisis data yang di gunakan adalah Patrial Least Square (PLS). hasil analisis menunjukkan bahwa reputasi toko berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian, kepercayaan konsumen berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian dan harga berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian.


Peningkatan Kinerja Bisnis Usaha Sub Sektor Kriya Kampung Raja Preliu Melalui Literasi Keuangan, Kewirausahaan Dan Adaptasi Teknologi

June 2024

·

5 Reads

·

1 Citation

ABDINE Jurnal Pengabdian Masyarakat

Hasil penelitian sebelumnya menunjukkan laju pertumbuhan usaha tenun ikat cenderung terjadi fluktuatif baik jumlah usaha maupun jumlah tenaga kerja, tetapi banyak masyarakat yang belum memiliki pengetahuan mengenai pengelolaan keuangan dan digitalisasi sehingga penting untuk melakukan pengabdian kepada masyarakat. Pengabdian kepada masyarakat kami fokuskan di Kampung Preliu. Upaya yang dilakukan untuk peningkatan kinerja atau pendapatan masyarakat yaitu dengan melakukan Pengelolahan Keuangan, Kewirausahaan dan Digitalisasi. Pada aspek Literasi keuangan. Peserta telah mampu mengelompokkan penngeluaran, pemasukan dan menghitung saldo sedangkan pada aspek pemetaan dan pengembangan usaha, peserta secara umum mampu melakukan pemetaan dan pengembangan usaha diwilayah kampung raja. Pada aspek ketrampilan berkomunikasi, peserta masih malu untuk berkomunikasi dengan Bahasa inggris kepada wisatawan namun beberapa peserta sudah mampu melakukan walaupun masih sederhana melalui buku saku yang diberikan. Pada aspek pengembangan sumber daya, peserta manyoritas sumber daya adalah anggota keluarga sehingga menjadi sangat mudah untuk menggerakkan untuk mengikuti pelatihan baik di pemerintah maupun melalui LSM. Pada aspek adaptasi teknologi, kami melatih salah satu anggota kelompok yang masih mahasiswa menjadi admin website tersebut.


ORIENTASI PASAR, SOSIAL MEDIA DAN KOMPETENSI PENGETAHUAN DALAM MENINGKAKTKAN KINERJA UMKM (STUDI PADA PELAKU UMKM DI KOTA WAINGAPU)

June 2024

GOVERNANCE Jurnal Ilmiah Kajian Politik Lokal dan Pembangunan

This study aims to explore the factors that drive the performance of MSMEs in Waingapu City. This study investigates the relationship between Social Media, Market Orientation, and Knowledge Competency and MSME performance. The respondents were MSMEs in the food and service sector in Waingapu City, with a total of 100 people. The analysis was carried out through validity, probability, classical, descriptive, and multiple linear assumption tests, using SPSS 21. Regression analysis shows that Social Media has a negative influence, while Market Orientation and Knowledge Competency have a positive influence on the performance of MSMEs. These findings provide insight into the factors that affect MSME performance, which can be used as a basis for the development of strategies and policies that support the growth of the MSME sector.


KOMPETENSI KEWIRAUSAHAN, INOVASI PRODUK DAN KINERJA UMKM TERHADAP KEBERLANJUTAN UMKM DI KOTA WAINGAPU

June 2024

GOVERNANCE Jurnal Ilmiah Kajian Politik Lokal dan Pembangunan

Entrepreneurial competence, product innovation, MSME performance, and MSME sustainability are four important factors needed by Micro, Small, and Medium Enterprises (MSMEs) to face environmental challenges in a dynamic business world and achieve high business performance. This study aims to examine the influence of entrepreneurial competence, product innovation, MSME performance, and MSME sustainability. This research was conducted on MSMEs in Waingapu City. The sample in the study was 100 MSMEs determined through the purposive sampling method. Data was collected through a survey with questionnaire distribution. The data analysis technique uses a structural equation model with the Partial Least Square (PLS) approach. The results of the study show that entrepreneurial competence does not have a significant positive effect on the performance of MSMEs, but product innovation has a significant effect on the performance of MSMEs and the performance of MSMEs has a significant positive effect on the sustainability of MSMEs. The results of this study indicate that entrepreneurial competence, product innovation, and MSME performance towards the sustainability of MSMEs are accepted.


Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Keberlanjutan Usaha Keluarga (Studi pada Usaha Kain Tenun Ikat di Kecamatan Pahunga Lodu)

June 2024

·

54 Reads

·

1 Citation

Jurnal Minfo Polgan

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keberlanjutan usaha keluarga kain tenun ikat di kecaatan Pahunga Lodu. Kesuksesan sebuah usaha keluarga berkaitan dengan fenomena keberlanjutan pada usaha keluarga. Untuk ekonomi dan kepentingan keberlanjutan usaha keluarga, penting untuk menentikan faktor-faktor yang dapat mempengaruhi keberlanjutan usaha keluarga. Sehingga penelitian ini akan menentukan faktor-faktor yang berpengaruh pada keberlanjutan usaha keluarga kain tenun ikat di kecamatan Pahunga Lodu. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 70 responden yang berdomisili di kecamatan Pahunga Lodu dan memiliki usaha yang telah berjalan selama dua generasi. Untuk menganalisis data penelitian ini menggunakan aplikasi SPSS versi 25. Analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa Pemikiran Kewirausahaan (X1) dan Penyelesaian Konflik (X4) tidak berpengaruh terhadap Keberlanjutan Usaha Keluarga (Y). Berbagi Pengetahuan (X2) dan Pengalaman (X3) berpengaruh terhadap Keberlanjutan Usaha Keluarga (Y).


Pengaruh Atmosfer Cafe, Positive Emotion dan Revisit Intention terhadap Citra Cafe (Studi pada Kafe Di Kota Waingapu)

June 2024

·

23 Reads

·

1 Citation

Jurnal Minfo Polgan

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh atmosfer cafe, positive emotion dan revisit intention terhadap citra café di kota waingapu, dengan menggunakan sampel dari tiga cafe di kota waingapu, data dikumpulkan melalui kuesioner yang disebarkan kepada pengunjung café sebanyak 100 responden. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) atmosfer café memiliki pengaruh secara positif dan signifikan terhadap revisit intention, 2) positive emotion memiliki pengaruh secara positif dan signifikan terhadap revisit intention, 3) revisit intention memiliki pengaruh secara positif dan signifikan terhadap citra cafe.


Pengaruh Orientasi Pasar, Inovasi Produk dan Kinerja UMKM terhadap Keberlanjutan UMKM di Kota Waingapu

June 2024

·

113 Reads

·

1 Citation

Jurnal Minfo Polgan

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Orientasi pasar Inovasi Produk Dan kinerja UMKM Terhadap Keberlanjutan UMKM di Kota Waingapu. Sampel dalam penelitian ini 100 orang konsumen yang secara tidak sengaja bertemu dengan peneliti dengan cara menyebar kuesioner kepada responden yang telah memenuhi kriteria sampel yang telah ditentukan. Analiss data penelitian ini yaitu analisis kuantitatif. Hasil penelitian orientasi pasar memiliki pengaruh positif namun tidak signifikan terhadap kinerja di Kota Waingapu. Inovasi produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja UMKM di Kota Waingapu. Kinerja UMKM memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap keberlanjutan Umkm di Kota Waingapu.


Potret Pengepul Usaha Tenun Ikat di Kecamatan Kota Waingapu

June 2024

·

3 Reads

Jurnal Minfo Polgan

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis gambaran potret pengepul usaha tenun ikat di kecamatan kota waingapu dalam perspektif bauran pemasaran dengan menggunakan aspek 4P (product, price, place, promotion). Jenis penelitian yang peneliti gunakan adalah jenis penelitian lapangan (feld research). Penelitian lapangan merupakan penelitian yang memiliki tujuan untuk mempelajari secara intensif latar belakang dengan keadaan sekarang dan interaksi hubungan yang terjadi pada suatu satuan social. Pada penelitian ini peneliti melakukan penelitian ke lapangan untuk mengetahui strategi pemasaran pada Potret Pengepul Usaha Tenun Ikat di Kecamatan Kota Waingapu, karena peneliti akan mampu mendapatkan atau menemukan jawaban-jawaban dari permasalahan yang ada di lapangan secara langsung dan jelas. Pengumpulan data dilakukan secara observasi, wawancara, dokumentasi sebanyak 30 responden. Hasil dari penelitian ini yaitu sebagian besar responden/pengepul mengambil produk dari tempat yang sama. Harga yang ditentukan oleh para pengepul juga tidak melambung jauh dari pengrajin, dimana para pengepul hanya mencari keuntungan 1-10% dari total biaya pembelian untuk setiap produknya.


ANALISIS PENGARUH MEDIA SOSIAL, KUALITAS PRODUK DAN TRUST TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (STUDI PADA ONLINE SHOP ALLFASHION KOTA WAINGAPU)

June 2024

GOVERNANCE Jurnal Ilmiah Kajian Politik Lokal dan Pembangunan

The purpose of this study is to explore the influence of social media, product quality and trust on consumer shopping decisions at Allfashion online shop. The research method uses non-probality sampling with purposive sampling techniques, the sampling criteria are consumers who have made purchases at allfashion online shops at least 2 times and are domiciled in Waingapu City District. Data analysis using multiple regression, the results showed social media, product quality and trust had a significant effect on purchasing decisions.


Citations (5)


... Produk adalah segala sesuatu yang dapat ditawarkan ke suatu pasar untuk diperhatikan, dimiliki, dipakai atau dikonsumsi sehingga dapat memuaskan keinginan dan kebutuhan. Menurut Tingal & Situmorang (2024) menyatakan bahwa produk adalah sebagai segala sesuatu yang dapat ditawarkan kepada pasar agar menarik perhatian, akuisisi, penggunanaan, atau konsumsi yang dapat memuaskan suatu keinginan atau kebutuhan. Produk mencakup lebih dari sekedar barangbarang yang berwujud (tangible). ...

Reference:

Pengaruh Variasi Produk dan Sistem Penjualan terhadap Kinerja Pemasaran UMKM di Kecamatan Kampa
Pengaruh Orientasi Pasar, Inovasi Produk dan Kinerja UMKM terhadap Keberlanjutan UMKM di Kota Waingapu

Jurnal Minfo Polgan

... Memang, kualitas produk juga menjadi hal yang penting, namun pelayanan tidak kalah pentingnya dengan kualitas produk. Dilihat dari brand, kafe merupakan nilai emosional yang berasal dari sikap (perasaan atau afektif), yaitu nilai-nilai yang dipersepsikan oleh pelanggan bersifat emosional, dan bukan fungsional atau berdasarkan atribut produk (Khairiyah & Yunita, 2018;Renda & Situmorang, 2024;Estaswara, 2012), Sebaikbaiknya kualitas produk yang ditawarkan oleh cafe, jika tanpa adanya pelayanan yang baik, belum tentu pelanggan akan tertarik untuk membeli produk atau datang ke kafe tersebut. Sangadji dan Sopiah (2013:100) menyatakan bahwa kualitas pelayanan yang memuaskan dan melampaui harapan pelanggan dijadikan sebagai kualitas yang ideal. ...

Pengaruh Atmosfer Cafe, Positive Emotion dan Revisit Intention terhadap Citra Cafe (Studi pada Kafe Di Kota Waingapu)
  • Citing Article
  • June 2024

Jurnal Minfo Polgan

... Kinerja inovasi ISSN: 2406-8721 (Media Cetak) tercermin dalam produk yang memiliki nilai tambah dan terbedakan dengan produk pesaing (Situmorang, 2023). Produk yang terbedakan yang konsisten akan meningkatkan keunggulan kompetitif (Situmorang et al., 2024). Kemampuan UMKM mengembangkan keterampilan sumber daya dan mendorong inovasi untuk menjaga dan meningkatkan kinerja usaha secara keseluruhan (ANDRIYANTO, 2022;Dewantoro et al., 2023). ...

PREEMPTIVE MARKET EXPLOITABILITY: RESOURCE ADVANTAGE THEORY OF COMPETITION PERSPECTIVE
  • Citing Article
  • May 2024

Verslas Teorija ir Praktika

... Lingkungan bisnis yang dinamis, inovasi dan adaptasi terus-menerus menjadi kunci untuk menjaga keunggulan kompetitif dan mencapai pertumbuhan yang berkelanjutan. Kemajuan suatu industri dinilai melalui kinerja bisnisnya (Situmorang, 2023b). kinerja bisnis sangat dipengaruhi oleh kedua faktor, yaitu lingkungan eksternal dan kemampuan internal, yang mencakup preferensi konsumen, peran pemerintah, dan globalisas. ...

Quality-Based Differentiation Mediating Entrepreneurial Orientation and Marketing Performance

JMKSP (Jurnal Manajemen Kepemimpinan dan Supervisi Pendidikan)

... Pengembangan produk dalam industri kreatif juga dapat memberikan nilai tambah yang signifikan bagi ekonomi (Rofaida et al., 2019).Produk-produk yang sukses dapat menciptakan peluang kerja baru, meningkatkan daya saing suatu negara, dan menjadi sumber pendapatan yang signifikan. Selain itu, industri kreatif juga berkontribusi pada penciptaan identitas budaya suatu masyarakat dan mempromosikan ekspresi kreatif yang beragam (My, 2023).Secara keseluruhan, industri kreatif dalam pengembangan produk merupakan sektor yang menggabungkan keahlian kreatif dengan strategi bisnis untuk menciptakan produk inovatif dan menarik.Fokus pada inovasi, desain, teknologi, dan nilai tambah ekonomi, industri kreatif memiliki peran penting dalam mendorong pertumbuhan ekonomi dan menciptakan produk-produk yang memenuhi kebutuhan dan keinginan konsumen (Situmorang, 2023a). ...

Market-Based Innovation Capability: A Perspective of Resource Advantage Theory of Competition