... Ekologi forensik terdiri atas entomologi forensik (Alexa et al., 2022;Greenberg, 1991;Tomberlin et al., 2011), ekologi tanah forensik dan mikroba forensik (Demanèche et al., 2017;Finley et al., 2015), botani (palinologi) forensik (Bock, 2013;Nguyen & Weber, 2015;Schield et al., 2016;Wiltshire, 2009), fenologi (Bock & Norris, 2016a, 2016b, limnologi forensik (Kakizaki et al., 2019;Levin et al., 2017;Liu et al., 2020;Marezza et al., 2021;Scott et al., 2014Scott et al., , 2017Scott et al., , 2019Thakar & Singh, 2010;Zhao et al., 2016;Zimmerman & Wallace, 2008), geoforensik (Ruffell & McKinley, 2005;Scott et al., 2014). Dalam prakteknya di lapangan atau tempat kejadian perkara, peran ekologi forensik sering dihubungkan dengan kondisi lingkungan dan fenologi suatu jasad hayati yang terlibat atau berada dalam tubuh korban (Wiltshire, 2019). ...